Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) terus mengadakan program dengan tujuan untuk lebih mendekatkan layanannya ke masyarakat kota Malang. Pada Sabtu, 6 November
[...]
Kelurahan Penanggungan terus berusaha menambah jumlah warga yang sudah diberi vaksinasi Covid-19. Pada Selasa, 3 November 2021, Kel. Penanggungan bekerjasama dengan Tim Tenaga
[...]
Melanjutkan kegiatan pembinaan pada hari sebelumnya, Kel. Penanggungan mengadakan kegiatan dalam rangka pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Tahun Anggaran 2021, pada Selasa (2 November
[...]
Melanjutkan kegiatan pada pagi harinya, Senin (1 November 2021), Kel. Penanggungan mengadakan kegiatan Pembinaan Guru Ngaji dan Sekolah Minggu di Wilayah Kel. Penanggungan
[...]
Kel. Penanggungan mengadakan kegiatan Pembinaan Marbot di Wilayah Kel. Penanggungan, dalam rangka pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Tahun Anggaran 2021. Acara ini diselenggarakan pada
[...]
Kelurahan Penanggungan sekali lagi menorehkan prestasi di Kota Malang, kali ini dalam lomba Urban Farming Kota Malang 2021. Setelah melalui beberapa tahap seleksi,
[...]
Melanjutkan kegiatan yang sama pada bulan sebelumnya, Kelurahan Penanggungan bekerjasama dengan Puskesmas Arjuno melaksanakan vaksinasi untuk warga Penanggungan, pada Kamis, 14 Oktober 2021.
[...]
Melanjutkan program yang telah dilaksanakan pada RW lainnya, Puskesmas Arjuno bersama Kader Posyandu Kel. Penanggungan melaksanakan skrining faktor resiko penyakit tidak menular, kali
[...]
Menindaklanjuti giat yang diadakan beberapa bulan sebelumnya, Kel. Penanggungan melaksanakan Sosialisasi dan sekaligus Pembentukan Forum Anak Kel. Penanggungan, pada Kamis, 7/10/2021. Lurah Penanggungan
[...]
Pada Jumat 1/10/2021, telah dilaksanakan Penilaian Lomba Kampung Bersinar di Kel. Penanggungan. Lurah Penanggungan Solikin S.Sos, M.Si menjelaskan, pada lomba kali ini, ada
[...]